01.29
1
Pendaftaran Calon Peserta Didik Baru 
SMA NEGERI 3 TAMBUN SELATAN 

  • SYARAT-SYARAT PENDAFTARAN CALON PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 3 TAMBUN SELATAN  

1. Usia calon peserta didik baru Maksimal 21 Tahun pada bulan Juli 2013. 
2. Membawa Surat Keterangan siswa AKTIF  asli dari sekolah asal / SKCK bagi yang putus sekolah. 
3. Menyerahkan Surat Tanda Kelulusan Asli dan DAKOL nem dari sekolah asal. 
4. FotoCopy Raport semester 3, 4, dan 5 yang sudah dilegalisir oleh sekolah.
5. FotoCopy Sertifikat/Berprestasi baik di Akademis Ataupun Non Akademis.
6. FotoCopy Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), bagi diluar rayon membawa Validasi NISN dari Dinas. 
 7. Membawa Pas Foto berwarna berukuran 3x4 (5Lembar)
  

  • TANGGAL-TANGGAL PENTING  

1. Pengambilan No urut antrian pada tanggal 21 Juni 2013 s/d 28 Juni 2013 
2. Pendaftaran Calon Peserta Didik Baru pada tanggal 24 Juni 2013 s/d 29 Juni 2013
3. Test Calon Peserta Didik Baru pada tanggal 1 Juli 2013 
4. Pengumuman Hasil Test Calon Peserta Didik Baru pada tanggal 08 Juli 2013
5. Lapor Diri/ Registrasi bagi Calon Peserta Didik Baru yang diterima pada tanggal 09 Juli 2013 s/d 13 Juli 2013 


 catatan : 
*) Pendaftaran tidak online. 
*) Dianggap Mengundurkan diri apabila tidak lapor diri sesuai tanggal tsb. 
*) Info lebih lanjut langsung ke SMA NEGERI 3 TAMBUN SELATAN
Next
This is the most recent post.
Posting Lama

1 comments:

  1. maksudnya ngambil nomer urut antrian tanggal 21 Juni smp 28 itu apa ya ?

    BalasHapus